Search
Now showing items 1-10 of 25
Representasi Ketidaksetaraan Gender Pada Film Keluarga Cemara
(2021-07-29)
Film merupakan media yang berpengaruh untuk menyampaikan pesan kepada masyarakat. Film memiliki sifat audio visual yang mudah di cerna. Hubungan masyarakat dan film dipahami secara linier artinya film mampu mempengaruhi ...
Strategi Branding Brawijaya Edupark Dalam Membangun Citra Wisata Edukasi
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-07-29)
Banyak dan sedikitnya pengunjung wisatawan di tengah persaingan pariwisata sangat ditentukan oleh cara menempatkan merek untuk diyakini. Hal ini menyadarkan pentingnya strategi dalam memenangkan persaingan tersebut. Wisata ...
Representasi Perempuan Dalam Film Ave Maryam (Analisis Wacana Sara Mills)
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Unversitas Tribhuwana Tunggadewi Malang, 2021-07-29)
Penelitian ini mengulas mengenai penggambaran perempuan terkaitt film Ave Maryam, khususnya pada peran Suster Maryam. Dalam film ini menampilkan keterlibatan cinta terlarang antara Romo Yosef dan Suster Maryam. Penelitian ...
Representasi Diri Mahasiswa UNITRI Dalam Berbusana Di Instagram
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Unversitas Tribhuwana Tunggadewi Malang, 2021-11-29)
Tujuan penelitian ini yaitu memahami bagaimana mahasiswa UNITRI merepresentasikan dirinya melalui busana di Instagram. Dalam hal ini, periode penelitian dimulai dari tanggal 15 Juni sampai dengan 15 Juli 2020 dan memilih ...
Peran Media Sosial Instagram Terhadap Publikasi Hasil Fotografi UKM X-Flash
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Unversitas Tribhuwana Tunggadewi Malang, 2021-11-29)
Perkembangan zaman pada saat ini semakin maju khususnya yang berkaitan dengan komunikasi antar manusia. Dengan adanya kemajuan teknologi ini memudahkan masyarakat untuk mengetahui informasi apa saja dan saat ini orang-orang ...
Analisis Pesan Moral Pada Film Guru-Guru Gokil
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-04-26)
Film “Guru-Guru Gokil” ialah film bernuansa drama komedi yang mengkonstruksi realitas sosial profesi guru saat ini didalam masyarakat dengan mewakilkan paradigma masyarakat tentang derajat serta tingkat penghasilan seorang ...
Strategi Komunikasi Diskomifo Kab. Malang Dalam Menyampaikan Informasi Mengenai Covid-19 Melalui Instagram
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-04-26)
Strategi komunikasi urgent sebagai bahan pemikiran, proses, dan direncanakan sedesain mungkin supaya sesuatu untuk diharapkan oleh pemerintah bisa tercapai secara baik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi ...
Fenomena Teori Konspirasi Dalam Menyikapi Pandemi Covid-19
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-03-26)
Tahun 2020 awal dunia dikejutkan dengan kehadiran pandemi virus Corona, di mana virus tersebut dapat mengakibatkan penyakit Covid-19. Virus tersebut awalnya ditemukan di Wuhan, China. Hingga pada akhirnya virus tersebut ...
Makna Noni dan Puah Manus Dalam Upacara Adat Masyarakat Suku Dawan di Pulau Timor
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-04-26)
Dalam budaya Timor, khususnya masyarakat Suku Dawan, menganggap setiap upacara-upacara adat mempunyai makna yang sangat penting, sehingga dalam upacara adat masyarakat Suku Dawan selalu menggunakan Noni yang artinya Uang, ...
Citra Pria Dalam Iklan Kosmetik Nature Republic 12 Shades Of Light
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, 2022-02-26)
Iklan selain sebagai suatu alat promosi juga dapat menyebarkan ideologi, gaya hidup dan suatu budaya yang memberikan pengaruh bagi pembentukan persepsi masyarakat, salah satunya adalah konsep gender. Dalam iklan, laki-laki ...